OTONITY.com – Bagi kami penggemar Saitama, si karakter OP, tentu sangat penasaran dengan Garou. Saat ini One Punch Man tengah panas-panasnya mengulas mengenai pertarungan antara Saitama dan Garou yang membuat banyak penggemar berspekulasi.
One Punch Man adalah manga aksi superhero hard-core yang sangat populer yang merupakan adaptasi dari webcomic asli oleh ONE. Ini menampilkan beberapa adegan pertarungan yang terlihat paling spektakuler dengan seni yang sangat rinci dan penulisan karakter.
Berikut ulasannya, simak sampai habis di sini, ya.
Komik One Punch Man mengusung serial petualangan tak biasa dengn karakter OP yang membuat ciut para lawan. Meskipun snagat kuat, Saitama, si karakter utama tak mengalami kehidupan yang mudah.