OTONITY.com – Kamu butuh healing dari segala rutinitasmu? Berikut ini kami berikan informasi mengenai daerah wisata Kawang Tilu yang menyatu dengan kedamaian alam di sekitar Jakarta sehingga cocok banget buat menenangkan pikiran.
Saat ini wisata memang tak hanya berpacu pada spot foto bagus atau kebutuhan kulineran saja, melainkan juga sebuah tempat yang bisa membuat hati dan pikiran kita terkoneksi lagi.
Diantara sela-sela padatnya rutinitas, tak heran kebanyakan orang memilih untuk berwisata ke alam untuk menenangkan pikiran atau istilah kerennya yang sedang beken saat ini adalah healing.
Berikut ini kami sampaikan spot healing alternatif di sekitar Jabodetabek untukmu, dijamin adem.
Baca juga: 5 Tips Liburan ke FarmHouse Lembang Bandung, Wisata Pedesaan Belanda yang ada di Indonesia!