×

Cara Edit Warna Kerudung Online Dengan Aplikasi Maupun Tidak, Dijamin 100% Berhasil!

by

OTONITY.com – Kadang terdapat salah satu warna yang ada difoto kamu tidak sesuai dengan keseluruhan aura pada gambar. Apabila kamu ingin mengganti warna yang ada dalam foto kamu, maka kamu bisa menggunakan bantuan online bisa menggunakan situs atau web maupun aplikasi yang dapat mengubah warna pada gambar kamu.

Tidak hanya digunakan untuk mengganti warna pada gambar, platform atau situs ini juga bisa digunakan untuk mengganti warna background pada foto kamu. Selain itu ada juga apliaksi yang dapat kamu gunakan seperti picsart, canva, dan masih banyak lagi yang lainnya.


Baca Juga: Siapa Selebgram Fitri Bazri yang Sedang Trending di Twitter Usai Ajak Selfie Ridwan Kamil, Warganet: Tidak Semua Hal Demi Konten

Baca Juga: 5 Daftar Rekomendasi Parfum Viral Terbaik di TikTok 2022, Awet dan Bikin Kamu Auto Jadi Pusat Perhatian

Baca Juga: Download Cyber Kinemaster APK Versi Terbaru 2022, Editing Video Lebih Leluasa Dengan Fitur Premium Gratis

Dalam artikel kali ini akan membahas mengenai beberapa cara dalam mengganti warna kerudung secara online dengan menggunakan maupun tidak menggunakan aplikasi tambahan. Langsung saja simak penjelasannya seperti dibawah ini.

Cara Edit Warna Kerudung Online Melalui Situs atau Web

Dimana untuk cara yang pertama ini adalah edit warna kerudung online melalui situs maupun web yang bernama lunapic. Nah untuk langkah – langkahnya seperti dibawah ini yaitu:

1) Buka situs web Lunapic di google crome atau di aplikasi innternet lain.

2) Kemudian tekan tombol upload dan pilih dan pilih file anda, lalu pilih gambar yang ingin anda rumah warna nya.

3) Setelah itu, tekan menu Adjust di bagian atas.