×

Sinopsis Film Anime That Time I Got Reincarnated as a Slime, Siap Tayang Dilayar Lebar Bulan November Mendatang!

by

OTONITY.com – Diketahui bahwa serial anime dari That Time I Got Reincarnated as a Slime ini telah ditayangkan pertama kali pada tahun 2018 dan kemudian utnuk season keduanya ditayangkan pada awal tahun 2021 lalu yang terbagi menjadi dua bagian.

Diketahui bahwa film yang berjudul lengkap Film Anime That Time I Got Reincarnated as a Slime The Movie: Scarlet Bond ini akan siap ditayuangkan pada bulan November. Diketahui Fuse yang merupakan penulis seri novel ringan asli yang telah menyusun cerita original barui dari film tersebut.


Dimana dalam artikel kali ini akan membahas mengenai sinopsis dari Film Anime That Time I Got Reincarnated as a Slime The Movie: Scarlet Bond yang akan segera ditayangkan dilayar lebar. Langsung saja dapat kamu simak penjelasan lengkapnya seperti dibawha ini.

Baca Juga: Sinopsis Anime Luminous Witches Full Episode, Kisah Para Gadis Penyihir Yang Selalu Melindungi Orang-orang

Baca Juga: Sinopsis Anime Isekai Ojisan Full Episode, Kisah Seorang Anak yang Hidup dengan Pamannya dari Dunia Lain