OTONITY.com – Ada yang mau ke Korea Selatan? Sebelum itu pasti kalian penasaran kan, kira – kira berapa sih harga tiket dari Indonesia ke Korea Selatan. Bagi kalian yang ingin mengetahui informasi harga tiket pesawat Indonesia ke Korea selatan selengkapnya silahkan simak pembahasannya berikut ini ya.
Memangnya ada ga sih di antara kalian yang tidak memiliki keinginan pergi ke Korea Selatan? Kami rasa pasti banyak dari kalian yang ingin sekali berkunjung ke negara yang dipenuhi idol – idol bertalenta ini.
Kore sendiri dibagi menjadi 2 negara yakni Korea utara dan juga Korea selatan. Untuk luas dari Korea Utara sendiri adalah 120.540 km persegi. Sedangkan luas dari Korea Selatan lebih kecil yakni 100.339 km persegi.
Baca Juga : 12 Tempat Ngopi Unik di Aceh yang Suguhkan Spot Foto Aesthetic Dengan Harga Terjangkau
Baca Juga : Nomor WhatsApp (WA) Kolektor Uang Kuno Terbaru 2022, Mau Beli dengan Range Harga Ratusan Juta
Baca Juga : Harga Tiket Konser Dewa 19 di Surabaya (2022), Lengkap dengan Informasi Jadwal dan Cara Belinya
Saat ini kalian yang membuka artikel ini pasti sedang merasakan rasa penasaran yang mendalam mengenai berapa sih daftar harga tiket dari Korea Selatan ke Indonesia dan juga sebaliknya. Kami akan segera memberikan jawabannya kepada kalian semua agar kalian tidak penasaran lagi.
Harga Tiket Pesawat dari Jakarta ke Korea Selatan
Berikut kami sebutkan daftar harga tiket pesawat dari Jakarta ke Korea Selatan :
– Jakarta – Seoul Perkiraan harga tiket pesawat dari Jakarta ke Seoul, Korea Selatan ialah Rp8.708.491 (pulang-pergi)
– Jakrta – Kota Jeju Rp15.465.500 untuk pulang pergi dengan perkiraan lama perjalanan sekitar 12 jam.