Kaca es memiliki pola unik, dibuat untuk menambah nilai estetika sebuah ruangan dan menambah privasi orang yang berada di dalam rumah tersebut.
4. Jenis Kaca Berwarna
Kaca ini sebenarnya termasuk dari kaca bening, namun dibuat dengan tambahan lapisan atau lembaran warna. Dengan lapisan warna tersebut kaca ini mampu menahan sinar dari matahari hingga mencapai 50 persen.
Baca juga: Daftar Harga Kaca Cermin Wastafel Dengan Desain Mewah Terupdate di E Commerse
Baca juga: Model Kaca Cermin Wastafel yang Mewah Untuk Menciptakan Kesan Kamar Mandi Glamour
Baca juga: Tips Memilih White Board Kaca yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Membelinya Biar Tidak Menyesal
5. Jenis Kaca Patri
Kaca patri tidak memiliki ukuran panjang dan lebar standar karena dipengaruhi oleh pengrajinnya berdasarkan custom ukuran yang diinginkan, tebal kaca bahannya, kerumitan desain, jumlah warna yang digunakan, serta teknik yang akan digunakan.
6. Jenis Kaca Cermin
Sering disebut dengan istilah kaca reflektif, mirror glass ataupun kaca stropsol. Biasanya kaca cermin digunakan untuk kaca jendela, pintu ataupun curtain wall.
7. Jenis Kaca Tempered