×

Keunggulan dan Kelemahan Driver SOCL 506, Jadi Idola Power Amplifer Rumahan

by

OTONITY.com –Kali ini kami akan memberikan ringkasan informasi yang akan membahas tentang keunggulan dan kelemahan dari driver SOCL 506. Untuk kalian para penggemar audio rakitan, silahkan simak artikel ini hingga akhir untuk mengetahui perbedaannya.

Mungkin banyak dari kalian yang sudah mengenal driver SOCL 504, akan tetapi masih bingung dengan driver SOCL 506. Banyak yang mengenal driver SOCL 504 dengan istilah Super OCL 504. Super OCL 504 ini merupakan sebuah driver power amplifier yang diambil dari OCL 150 Watt yang mana komponennya memiliki beberapa kesamaan.


Baca Juga : Intip 3 Frekuensi NET TV Terbaru 2022, Lengkap dengan Cara Pencarian dan Pasangnya

Baca Juga : Top 4 Antena TV Digital Terbaik Untuk Daerah Terpencil, Berikut Spesifikasinya!

Baca Juga : Equalizer adalah, Berikut Ini Pengertian, Fungsi, dan Cara Kerjanya yang Harus Kamu Tahu