×

Indonesia’s Next Top Model, Tangis Haru Evany Comeback Tidak Jadi Tereliminasi

by

OTONITY.com – Indonesia’s Next Top Model (INTM) Cycle 2 yang tayang pada hari Kamis dan Jum’at pukul 19.00 di NetTV menjadi salah satu acara yang menjadi favorit wanita – wanita Indonesia.

Tidak jarang kaum laki – laki juga menjadi penonton setia INTM Cycle 2 untuk mendukung model – model cantik favorit mereka.


Untuk pendukung Evany pasti kalian akan senang membaca artikel ini , karena Evany mendapatkan kesempatan untuk bertahan di INTM Cycle 2.

Mari kita simak penjelasan di bawah ini terlebih dahulu.

Indonesia’s Next Top Model atau yang lebih mudah disebut dengan INTM merupakan program televisi yang ada di NetTV yang merupakan adaptasi dari America’s Top Model. Pada Indonesia’s Next Top Model ini seluruh peserta akan menunjukkan bakat dan kemampuan mereka sebagai model untuk mendapatkan gelar juara sebagai Top Model pada cycle yang diikuti.

Baca juga: Jadwal NET TV Hari Ini Sabtu 29 Januari 2022, Hello Jadoo, Digimon, Conan, hingga Shinbi Siap Temani Saat Weekend