OTONITY.com – Pada artikel kali ini kami akan memberikan ringkasan informasi yang akan membahas tentang manfaat dari memanjatkan doa kepada Allah Swt untuk kesehatan tubuh kita.
Berdoa merupakan suatu bentuk rasa kasih dan rasa ketidak berdayaan kita sebagai hamba Allah swt, sehingga kita perlu berdoa untuk meminta segala hal kepada Allah Swt. Doa juga merupakan sumber dari kekuatan batin di setiap keadaan baik itu baik maupun sulit.
Berdoa juga menjadi sumber dibukanya pintu rezeki bagi kita umat Islam di seluruh dunia.
Ketika berdoa ada banyak hal yang dipanjatkan, entah itu mengucapkan rasa syukur atas kebaikan Allah, meminta sesuatu, menjadi penenang dan penghibur hati yang gundah, serta meminta perlindungan kepada Allah Swt dan lain sebagainya.
Baca Juga : Manfaat Mandi Sebelum Subuh, Bisa Mencegah Hipertensi Dan Tingkatkan Kesuburan Pria!
Baca Juga : Guru Harus Tau! Ini Manfaat dan Kegunaan Dari Akun PTK Dapodik Yang Bisa Melancarkan Tunjangan Anda
Tidak banyak yang menyadari, bahwa doa juga bisa memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh kitaapabila kita bisa memahami lebih dalam lagi.
Manfaat Doa Untuk Kesehatan Tubuh Kita
Berikut manfaat berdoa untuk kesehatan tubuh kita, antara lain:
1. Hidup Lebih Lama