Zaaron mengetahui Saltanat dan Kaynaat adalah saudara sepupu. Zaroon lebih memilih menikahi Saltanat. Saltanat yang juga jatuh cinta pada Zaroon justru terjebak dalam dilema yang mengharuskannya memilih antara keluarga atau cintanya.
Jika pada episode sebelumnya menceritakan tentang Zaroon yang merasa bersalah pada Saltanat dan kemudian meminta maaf pada Saltanat. Dan ternyata Neelam menyukai Madhav.
Neelam berusaha mendekati Madhav,ia mencari tahu apa yang disukai dan tidak disukai oleh Madhav.
Ketika Mdhav berada di ruangan yang gelap Neelam memeluknya dari belakang dan mengatakan perasaannya pada MAdhav. Madhav yang ketika itu memikirkan Saltanat pun spontan menjawab dia juga mencintainya.
Baca Juga : Intip Sinopsis Detective Conan 1040 Subtitle Indonesia, Tantangan Terbaru Untuk Conan dan Teman-Temannya!
Baca Juga : Sinopsis Anime Kyoukai Senki Part 2 Episode 4, Perjalanan Amou Yang Terjun di Medan Pertempuran
Namun, saat semua bertepuk tangan tiba – tiba saja Madhav menolak dan tidak bisa melakukan ini semuanya.
Nah, untuk episdode selanjutnya yang akan tayang hari ini 26 April 2022. Mari simak sinopsis ceritanya berikut ini.
Sinopsis Sufiyana Hari Ini 26 April 2022
Pada episode kali ini Sufiyana menceritakan tentang Jugal yang terluka dan semua orang nampak panik melihatnya. Jugal mengatakan bahwa dia akan membunuh sneha.