OTONITY.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai cara membatalkan pesanan di Zalora. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini!
Saat ini perkembangan teknologi sudah sangat maju. Berbagai aktivitas manusia makin mudah. Salah satu aktivitas yang sekarang sering dilakukan oleh banyak orang adalah berbelanja barang secara online.
Baca juga: Gaji PT Astra Honda Motor (AHM) Terbaru 2022, Lengkap dengan Tunjangan dan Fasilitas Perusahaan
Aktivitas berbelanja online memang sangat menyenangkan. Hal tersebut dikarenakan pembeli tidak perlu repot pergi ke toko dan hanya menggunakan smartphone mereka. Selain itu, aktivitas ini dapat dilakukan kapan saja dan di mana saja.
Namun terkadang terdapat beberapa masalah saat melakukan transaksi. Tidak jarang jika seseorang salah memesan barang yang mereka inginkan. Oleh sebab itu, berikut ini adalah tutorial membatalkan pesanan di Zalora.
Cara Membatalkan Pesanan di Zalora
ZALORA merupaka salah satu toko online fashion dan kecantikan yang menawarkan koleksi pakaian, aksesoris, sepatu dan produk kecantikan untuk pria dan wanita. Pusatnya ada di Singapura, ZALORA juga terdapat di Hong Kong, Singapura, Indonesia, Filipina, Thailand, Vietnam, Malaysia dan Brunei.