OTONITY.com – Berikut ramalan harian untuk Shio Kuda, Shio Kambing, dan Shio Monyet tanggal 13 Mei 2022 untuk memprediksi keberuntungan yang akan diperoleh para shio tersebut.
Astrologi selalu menjadi salah satu pembahasan menarik oleh beberapa golongan orang. Astrologi ini digunakan untuk memberikan gambaran mengenai karakter diri. Penerapan astrologi juga digunakan oleh kebudayaan China yang mana dikenal sebagai shio.
Baca juga: Cek Harga dan Spesifikasi Nokia X50 Pro 5G, Kabar Baik Diperkirakan Rilis Tahun Ini!
Shio menjadi salah satu ramalan favorit yang sering dijadikan referensi hampir banyak orang. Secara tradisi, shio berkaitan dengan gambaran kompleks astronomi China dengan hubungannya membentuk pribadi hingga menciptakan keberuntungan pada pemiliknya.
Setiap pemilik shio pasti memiliki karakter yang berbeda. Hal ini berhubungan dengan lambang-lambang yang dihadirkan shio sendiri berjumlah dua belas. Lambang shio sendiri merupakan perwujudan hewan-hewan yang dipercaya sebagai hewan berbakti pada Tuhan.