OTONITY.com – Kini, Genshin Impact memang menjadi salah satu game yang viral dan banyak diminati oleh beberapa kalangan, khususnya bagi para pecinta anime. Game yang mengusung karakter anime ini ternyata memiliki berbagai hal-hal yang unik di dalamnya.
Salah satunya dalam setiap adanya versi terbaru, Genshin Impact akan memberikan beragam kejutan seperti dengan hadirnya karakter baru. Nantinya, di versi terbaru 2.8 akan ada karakter Shikanoin Heizou. Hal ini pun sontak membuat para penggemarnya memberikan tanggapan yang bermacam-macam.
Baca juga: Update Genshin Impact 2.7 Ada 2 Karakter Baru Yelen dan Kuki Shinobu