OTONITY.com – Banyak orang yang belum mengetahui sistem pernapasan burung. Untuk itu, berikut ini adalah informasi mengenai sistem anatomi pernapasan burung yang harus kamu ketahui. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini!
Di dunia, ada berbagai macam mahkhluk hidup, termasuk fauna. Fauna sendiri juga terdiri dari berbagai spesies yang memiliki keunikan masing-masing. Keunikan fauna dapat dipengaruhi oleh iklim hingga cara bertahan hidup.
Baca juga: Saat Terbang Burung Bernapas Dengan Apa? Intip Penjelasan Lengkapnya di Sini!
Baca juga: Tips Agar Burung Murai Air Lebih Jinak dan Rajin Berkicau, Jangan Ngawur! Begini Caranya
Burung merupakan salah satu fauna yang dimiliki oleh setiap daerah. Burung sendiri memiliki berbagai jenis spesies yang tentunya dapat membuat banyak orang tertarik.
Namun selain keunikannya, banyak orang yang mempertanyakan bagaimana cara hewan yang dapat terbang ini bernafas. Sebelum mengetahu caranya, ada baiknya jika kamu memperlajari struktur anatomi pernapasan dari burung. Ada apa saja?
Struktur Anatomi Pernapasan Burung
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah informasi mengenai struktur pernapasan pada burung:
1. Lubang Hidung
Lubang hidung merupakan lubang yang terdapat pada pangkal paruh yang berfungsi sebagai tempat masuknya udara ke dalam paru-paru.
2. Trakea
Bagian ini adalah pipa yang tersusun oleh tulang rawan yang berbentuk cincin, yang membawa udara menuju paru-paru. Di bagian pangkal Trakea terdapat cabang yang disebut Bifurkatiotrahea, dibagian terdapat syrinx (pita suara burung).
3. Cervical Air Sac