Sunday 19th of January 2025
×

Terhalang Mendagri! Rencana NTT Usulkan 3 Wilayah Pemekaran DOB Terancam Ditolak, Kenapa?

Terhalang Mendagri! Rencana NTT Usulkan 3 Wilayah Pemekaran DOB Terancam Ditolak, Kenapa?

--

Menurut dia, pengusulan Kabupaten Malaka telah mendapat persetujuan dari pemerintah provinsi dan DPRD Nusa Tenggara Timur dan saat ini sementara di proses oleh Kemendagri.

Baca juga: Kabupaten Garut Siap Mekar? Inilah Daftar Daerahnya yang Akan Jadi Pemekaran Wilayah DOCB!


Baca juga: Gempar Recana Pemekaran, Inilah Daftar Wilayah yang Masuk Provinsi Sumatera Tengah! Masih Dilakukan Peninjauan

Baca juga: Sudah Diresmikan, Pemekaran Wilayah Nagari Salido Saroha Ujung Gading Ditandatangani Bupati! Siap Wujudkan DOB yang Maju

Kabupaten-kabupaten tersepi di NTT dengan angka rata-rata kepadatan penduduk di bawah 100 jiwa per kilometer persegi.

  1. Kabupaten Sumba Timur

Jumlah penduduk: 248,78 ribu jiwa

Luas wilayah: 6.984,01 kilometer persegi

Kepadatan penduduk: 36 jiwa per kilometer persegi.

  1. Kabupaten Sumba Tengah

Jumlah penduduk: 90,48 ribu jiwa

Luas wilayah: 1.789,66 kilometer persegi

Kepadatan penduduk: 50 jiwa per kilometer persegi.

  1. Kabupaten Kupang

Jumlah penduduk: 379,46 ribu jiwa

Luas wilayah: 5.136,51 kilometer persegi

Kepadatan penduduk: 69 jiwa per kilometer persegi

  1. Kabupaten Alor

Jumlah penduduk: 216,63 ribu jiwa

Luas wilayah: 2.928,56 kilometer persegi

Kepadatan penduduk: 74 jiwa per kilometer persegi.

Jadi itulah informasi mengenai berita terbaru yang dapat kami sampaikan melalui unggahan otonity.com hari ini. Buat kamu jangan lupa untuk terus mengikuti kami supaya tak ketinggalan informasi menarik lainnya ya guys!

Sumber:

UPDATE TERBARU