Sunday 19th of January 2025
×

Profil Biodata Elia Myron Sosok Konten Kreator Viral Kritisi Israel-Palestina: Jenis Kelamin, Usia, dan Agama

Profil Biodata Elia Myron Sosok Konten Kreator Viral Kritisi Israel-Palestina: Jenis Kelamin, Usia, dan Agama

--

OTONITY.com - Baru-baru ini nama Elia Myron atau Elia Hathaway banyak menjadi pembahasan yang menarik setelah dirinya menjadi bintang tamu di Podcast Dokter Richard Lee. Dengan topik konflik Palestina dan Israel, Elia Myron menjelaskan sudut pandangnya sebagai sosok yang cukup religius.

Ada yang menarik sejak awal kemunculannya di podcast Richard Lee. Di awal podcast tersebut Elia Myron mengakui jenis kelaminnya laki-laki atau cowok meskipun kerap diduga sebagai perempuan.


Diketahui pemuda ini memeluk agama Kristen Protestan yang cukup lantang bersuara tentang persoalan agama.Dirinya memang sudah dikenal banyak orang karena menjadi konten kreator di TikTok dan YouTube yang membahas agama.

Bukan cuma soal agama yang dianutnya, bahkan Islam sendiri kerap menjadi fokus atau topik kontennya. Usut punya usut, meskipun masih muda dikabarkan jika Elia Hathaway ini sangat jago berdebat dan disebut tidak pernah kalah. Dia memiliki akun YouTube Anargya Elia Inc. dan TikTok @wawasanelia yang banyak ditonton oleh pengguna internet.

Baca juga: Inilah Profil Choi Jin Ri (Sulli),Tampil dalam Film Persona Sebelum Kematiannya! Kini Sudah Tayang di Netflix

Baca juga: Profil Biodata Jessica Azalia Gamers PUBG Cantik yang Bikin Salfok, Merangkap Jadi Content Creator TikTok Ternyata Ini Pacarnya

Baca juga: Profil Bakara Putra Hindia yang Diduga Sebarkan Aliran Satanic Saat Konser, Benarkah Tampilkan Baphomet?

Diketahui, Konflik Israel di Palestina semakin hari semakin memanas, Tidak sedikit warga dunia yang menganggap perang berkepanjangan antara Israel dan Palestina berhubungan dengan konflik agama. Israel dianggap sebagai negara mayoritas Yahudi, menentang Palestina sebagai negara mayoritas Islam, sehingga tak heran dukungan yang muncul hanya berdasarkan alasan agama.

Sumber:

UPDATE TERBARU