Sunday 19th of January 2025
×

Sinopsis Drama Love Senior (2023) Perjalanan Para Mahasiswa Elektro dalam Merain Cita dan Cinta!

Sinopsis Drama Love Senior (2023) Perjalanan Para Mahasiswa Elektro dalam Merain Cita dan Cinta!

--

Sinopsis Drama Love Senior (2023)

Gyoza, mahasiswa teknik elektro tahun kedua, merupakan kepala dari kegiatan penghormatan di cabangnya. Sebagai bagian dari kegiatan inisiasi mereka, Mahasiswa baru bernama Manaow meminta tanda tangan dari Gyoza.

Ternyata, bertolak belakang dengan harapan Manaow terhadap senior yang tampak kecil, Gyoza memiliki kepribadian yang tenang. Alih-alih memberikan tanda tangan dengan mudah, Gyoza membuat Manaow setuju untuk berkompetisi dalam kontes mahasiswa baru teknik elektro bersama temannya, Ali.


Baca juga: Sinopsis Drama Thailand The Office Games (2023) Kisah 2 Pegawai yang Mencoba Melawan Politik Kanto!

Baca juga: Sinopsis Drama Turki Ya Çok Seversen (2023), Romansa Cinta Setelah Terpisah Sekian Lamanya

Baca juga: Sinopsis Drama Turki Yabani (2023), Perjalanan Panjang Demi Mengubah Takdir Kehidupan!

Karakter-karakter yang kompleks dan akting yang memukau pada drama Thailand akan membuat penonton terpaku dengan kisah yang menghibur. Latar belakang budaya dan lingkungan Thailand yang khas turut memperkaya pengalaman menonton.

Nah, itulah informasi yang dapat kami bagikan mengenai drama Thailand yang berjudul Love Senior (2023). Kalian bisa menyaksikan melalui beberapa platform yang menyediakan. Sekian informasi dari kami, semoga bisa bermanfaat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU