Sunday 19th of January 2025
×

Sampai Kapan Film Haikyuu!! Tayang di Bioskop? Cek Juga Jadwal dan Sinopsis Lengkapnya!

Sampai Kapan Film Haikyuu!! Tayang di Bioskop? Cek Juga Jadwal dan Sinopsis Lengkapnya!

--

Baca juga: Profil Biodata Angeli Khang, Pemain Film Panas Filipina yang Banyak Digandrungi!

Sinopsis Film Haikyuu!!

Menceritakan kisah selama turnamen bola voli SMA musim semi Prefektur Miyagi dan penyisihan SMA Musim Semi. Diketahui SMA Karasuno muncul sebagai pemenang atas lawan-lawan tangguh lainnya dan terus mengembangkan keterampilannya.


SMA Karasuno juga berhasil meraih kemenangan menakjubkan ketika melawan SMA Inarizaki di putaran kedua turnamen SMA Musim Semi. Kini SMA Karasuno harus bersiap menghadapi rival lama mereka yaitu SMA Nekoma di babak ketiga yang sangat dinantikan.

Kedua tim ini belum pernah beradu di panggung resmi meski sudah berkali-kali melakukan latihan pertandingan. Para pemainnya juga menantikan pertarungan yang sudah lama ditunggu-tunggu.

Baca juga: Sinopsis Sinetron Malaysia Cinta untuk Sekali Lagi (2024), Kembali Pertemukan Meerqeen dan Erysha Emyra

Baca juga: Nonton Drama BL My Stand-In (2024) Episode 7 Subtitle Indonesia, Joe Makin Perhatian dengan Ming!

Bahkan, pertarungan antara SMA Karasuno dan SMA Nekoma dikenal dengan julukan “Pertempuran Tempat Sampah” antara Gagak vs Kucing. Melalui arena lapangan, mereka ditakdirkan kembali bertemu di mana pertandingan yang tidak dapat diulang akan segera dimulai.

Demikianlah informasi yang dapat kami bagikan mengenai jadwal tayang dari film Animasi Haikyuu!! yang kini sudah tayang di Bioskop. Sekian informasi dari kami, semoga bisa bermanfaat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU