Saturday 23rd of November 2024
×

Profil dan Biodata Tomy Winata Pengusaha 9 Naga yang Diisukan Jadi Bandar Judol? Gini Faktanya

Profil dan Biodata Tomy Winata Pengusaha 9 Naga yang Diisukan Jadi Bandar Judol? Gini Faktanya

--

OTONITY.com - Pengguna judi online di Indonesia mirisnya masih banyak. Namun baru-baru ini viral topik mengenai judi online yang menyeret nama pengusaha kaya Tomy Winata.

Sosok pengusaha yang tergabung dalam 9 naga Indonesia ini merupakan salah satu sosok yang bisnisnya tersebar di seluruh penjuru wilayah Indonesia. Sembilan Naga atau Gang of Nine merupakan istilah yang ditujukan untuk sembilan pengusaha besar keturunan Tionghoa yang ada di Indonesia. 


Salah satu tokoh yang sukses menjelma menjadi pengusaha besar adalah Tomy Winata yang berasal dari Pontianak, Kalimantan Barat. Diketahui, ia merupakan pemilik atau pendiri Grup Artha Graha atau Artha Graha Network dan ratusan anak perusahaan lainnya.

Baca juga: Viral Video Erika Putri Prank Ojol Ajak Masuk ke Rumah Terus Ditawarin Mandi? Cek di Sini

Baca juga: Video Maya G Viral TikTok 2 Menit 29 Detik Asli, Rekam Aksi Buka-Bukaan yang Bikin Netizen Heboh

Baca juga: Daftar Link Video Viral Dewasa Pemersatu Bangsa yang Jadi Buruan Netizen di Twitter dan TikTok, Intip di Sini Isinya

Profil Tomy Winata

Tomy Winata alias Oe Suat Hong adalah seorang pengusaha Indonesia keturunan Tionghoa yang memiliki usaha dalam bidang perbankan, properti, konstruksi dan infrastruktur. Pria keturunan Tionghoa ini merupakan kelahiran tahun 1958, tepatnya pada tanggal 23 Juli.

Ia adalah pemilik Grup Artha Graha atau Artha Graha Network, salah satu konglomerasi atau kelompok bisnis di Indonesia Ia juga dikenal sebagai pendiri Artha Graha Peduli, sebuah yayasan sosial, kemanusiaan dan lingkungan.

Jauh sebelum bisnisnya sesukses sekarang, Tommy pernah memutuskan untuk merantau dari Jakarta ke Kalimantan saat usianya yang masih remaja. Ia memulai perjuangannya tersebut dengan modal 3 pasang baju dan uang sebesar Rp30.000.

Sumber:

UPDATE TERBARU