Sunday 24th of November 2024
×

Profil Sosok May Tager Model Israel yang Jadi Wajah Baru Dior Gantikan Bella Hadid, Warganet Sebut Followers Cimoy Lebih Banyak

Profil Sosok May Tager Model Israel yang Jadi Wajah Baru Dior  Gantikan Bella Hadid, Warganet Sebut Followers Cimoy Lebih Banyak

--

Warganet Sebut Followers Cimoy Lebih Banyak Dari May Tager

Rupanya netizen membanding-bandingan Cimoy dengan May Tager. Banyak netizen menyebutkan bahwa Cimoy Montok lebih baik daripada May Tager dari segi pengikut di Instagram. Menurut sebuah cuitan, model baru Dior tidak seterkenal Cimoy.

"Bella hadid 60,8 jt followers diganti sama dia (May Tager) yg followersnya aja masih banyakan cimoy (emoji sedih)," bunyi cuitan di X soal May Tager.


Melalui foto tersebut terlihat pengikut May Tager mencapai 100 ribu. Lalu di sisi lain Cimoy Montok ternyata memiliki pengikut di Instagram hingga 365 ribu. Yang mana tentu saja warganet langsung menggeruduk tulisan tersebut.

Banyak yang mengaku setuju dengan pernyataan tersebut, meskipun Cimoy beberapa kali dinilai selalu membuat sensasi.

"Sekelas dior cari penggantinya malah downgrade. Jumlah followers aja jauh banget. Bener kata km nder masih banyakan followernya cimoy (emoji tertawa terbahak-bahak)," sahut lainnya.

Baca juga: Profil dan Biodata Nanda Arsyinta, Konten Kreator yang Bikin Video Aksi Bela Palestina Profil Lengkap, Agama dan Umur

Baca juga: Asal Usul Sendok yang Jadi Simbol Baru Perlawanan Palestina ke Israel Selain Semangka, Kisah Kaburnya 6 Warga Palestina Dari Penjara!

Baca juga: Hina Pendukung Palestina Tak Punya Otak, Arif Andriawan Ternyata Kader Perindo: Begini Tampang, Profil, Pekerjaan, Usia, Alamat

Profil May Tager

May Tager dibesarkan di kota Ganei Tikva, Israel, di mana orang tuanya pindah dari Denmark. Saat tumbuh dewasa, May mengaku bahwa menjadi seorang model tidak pernah ada dalam impiannya.

May Tager merasa bahwa ia tidak terlihat cantik saat masih kecil. Namun, saat berada di sekolah menengah, seseorang dari agensi model menawarkannya kesempatan untuk mencoba menjadi seorang model, bahkan saat itu orang tuanya bukanlah penggemar berat dunia modeling.

Setahun kemudian, setelah menjadi model, May Tager mendapatkan kesempatan untuk melakukan pemotretan untuk Estee Lauder, yang merupakan salah satu kampanye terbesarnya.

May Tager tetap menjadi model pertama dari Israel yang melakukan sesi pemotretan di Uni Emirat Arab (UEA) setelah kedua negara tersebut menjalin normalisasi hubungan diplomatik.

Pada kesempatan tersebut, May Tager berpose dengan menggunakan piyama sederhana selama pemotretan di gurun pasir bersama model UEA bernama Anastasia. Dalam pemotretan tersebut, kedua model ini terlihat mengibarkan bendera dari Israel dan UEA.

Semoga informasi mengenai berita terkini yang bisa kami sampaikan pada kesempatan kali ini bisa membantu kamu, ya! Terimakasih sudah membaca! Kami harap informasi ini bisa bermanfaat untukmu! 

Sumber:

UPDATE TERBARU